Pembinaan Administrasi Desa Giyombong
Pembinaan Administrasi Desa Giyombong

By ADMIN 09 Jul 2020, 14:26:48 WIB Pemerintahan
Pembinaan Administrasi Desa Giyombong

Keterangan Gambar : Pembinaan Administrasi Desa Giyombong


Senin 6 Juli 2020 dilaksanakan pembinaan administrasi oleh Seksi Tata Pemerintahan Kecamatan, pembinaan yang dilaksanakan untuk semua Desa pada kali ini dilaksanakan di Desa Giyombong.

Pembinaan administrasi dilakukan supaya administrasi di Desa dibuat sesuai dengan ketentuan, dan meminimalisir kesalahan yang mungkin terjadi. Pembinaan administrasi ini dilakukan pada minggu Ke-1 sampai minggu Ke-5 bulan Julir. Pembinaan administrasi penting dilakukan karena administrasi merupakan unsur pentinga tata Pemerintahan. Dalam Pembinaan administrasi juga di cek kelengkapan dokumen administrasi seperti dokumen administrasi keuangan, perencanaan, kependudukan dan yang berkaitan dengan pelayanan masyarakat.

Dengan adanya pembinaan administrasi ini harapannya ketertiban dan kesesuaian administrasi bisa berjalan di semua Desa untuk menuju Pemerintah Kecamatan Bruno semakin baik.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment