
- Pembukaan Pesta Siaga
- TP PKK Kecamatn Bruno
- Sosilisasi Program TNI Manunggal Mbangun Desa ( TMMD )
- Halal bi Halal bersma PWRI Kecamatan Bruno
- Asesmen Tanah Bergerak di Dusun Kajoran kulon Desa Gowong
- Halal bi Halal bersama Korwilcambidik Kecamatan Bruno
- Misab Al-iman Bulus Bersholawat dan Halal bi Halal
- Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung olah Raga desa Brondong
- Halal bii Halal Alumni dan Mahasiswa UNDARIS
- Pembayaran Pajak
Rapat Tim Penggerak PKK Kecamatan Bruno
Rapat Tim Penggerak PKK Kecamatan Bruno
Berita Terkait
- Pelatihan Membuat Mahar Ibu ibu PKK Desa Pakisarum0
- Bincang- Bincang Kopi Bruno0
- Pesona Gubug Rembug Desa Somoleter0
- Masyarakat Ramaikan Acara Pasar Malam Bruno0
- Pemasangan PJU di Perbatasan Kecamatan Bruno 0
- Gowes Bersama Bupati Purworejo 0
- Festival Durian Bruno 2020 0
- Uji Kualitas Menuju Festival Durian Bruno 20200
- Pemerintah Kecamatan Bruno Berwisata Ke Gunung Bromo 0
- IKUTI DAN MERIAHKAN GOWES BERSAMA BUPATI PURWOREJO 0
Berita Populer
- Sambutan Camat Bruno di acara pembentukan panitia pemilihan Kepala Desa Cepedak
- SELEKSI KEPALA DUSUN (KADUS ) 1 DESA BRUNOREJO
- Ziarah Makam Kyai Abdullah Karang Malang Pangeran Kajoran Sebagai Pembukaan Bruno Kontes
- Sambutan Camat Bruno dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW di Desa Puspo
- Lepas Sambut Camat, Sekretaris Camat , Kasi Tarntib Kecamatan Bruno
- Pengarahan pj. Kades dan ketua BPD dalam rangka Pelaksanaan Pilkades serentak tahun 2021 Kabupaten Purworejo
- Pembinaan Dukun beranak Oleh Puskesmas Bruno
- Kecelakaan Maut Saat Idul Fitri di Jembatan Gowong Kecamatan Bruno
- Bimtek Penyusunan RAB Tahun Anggaran 2021
- Bimbingan Teknis Aplikasi SIKS NG untuk update data BDT

Keterangan Gambar : Rapat Penggerak PKK Kecamatan Bruno
Jumat 31 Januari 2020, Tim Penggerak PKK Kecamatan Bruno mengadakan rapat yang bertempat di Balai Desa Plipiran, mengingat Kantor Kecamatan Bruno sedang direnovasi. Acara dimulai pukul 09.00 WIB sampai dengan pukul 12.00 WIB. Kegiatan ini dihadiri oleh ibu ibu penggerak PKK Kecamatan Bruno.
Dalam rapat tersebut membahas mengenai beberapa poin, diataranya yaitu re- organisasi PKK, membahas program kerja PKK selama 1 tahun, pembentukan panitia rakon, penentuan jadwal rapat konsultasi, dan juga menyusun RAB.
Kegiatan ini berjalan dengan lancar dan tertib dengan sajian konsumsi yang sederhana, namun tidak mengurangi semangat ibu- ibu penggerak Kecamatan Bruno dalam berdiskusi. Mereka berharap apa yang dibahas dalam rapat PKK ini dapat dilaksanakan dengan sebaik- baiknya sehingga apa yang menjadi tujuan PKK dapat terwujud.